SAS 410.
Buku ini menjelaskan tentang sikap yang diambil oleh Nurcholish Madjid yang berlatarkan pada saat menjelang masa akhirnya orde baru.
Presiden keempat RI pasti disibukkan dengan warisan problematika kenegaraan dan kebangsaan yang kompleks. Dalam konteks ini, diskursus seputar politik dan hukum tidak akan pernah mencapai titik kulminasi. Keduanya selalu inheren dengan perjalanan sejarah dan realitas kebangsaan kontemporer. Apalagi antara politik dan hukum memiliki benang merah yang signifikan dan menentukan bagi arah demokrati…
Buku ini berisi enam buah tulisan Kris Budiman, yaitu : 1. Pembacaan terhadap sebuah puisi Sapardi Djoko Damono,2. Claude Levi-Strauss di hadapan Maria Zaitun, 3. Liminalitas Maria Zaitun,4. Sudut pandang Ideologi Sri Sumarah, 5. Kodratisme Sri Sumarah, 6. Sosiologi dan teater.